MA Tolak Peninjauan Kembali Kasus Suap Neneng Hasanah Yasin

Mahkamah Agung (MA) menolak permohonan peninjauan kembali (PK) Neneng Hasanah Yasin. Alhasil, Neneng tetap dihukum 6 tahun penjara karena menerima suap izin Meikarta. Kasus bermula saat KPK melakukan sejumlah rangkaian operasi tangkap tangan (OTT) terkait izin proyek Meikarta pada 2018. Sejumlah nama diperiksa dan dijadikan tersangka, salah satunya Neneng selaku pemberi izin proyek. Gerombolan ini…

Selengkapnya

Pemkab Bekasi Berencana Restorasi Bekas TPS Ilegal di Bantaran CBL

Kabupaten Bekasi (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat berupaya merestorasi lahan bekas tempat pembuangan sampah ilegal seluas 3,6 hektare di Bantaran Kali Cikarang Bekasi Laut (CBL), Kampung Buwek Raya, Desa Sumberjaya, Kecamatan Tambun Selatan. “Harus dikembalikan menjadi lahan konservasi. Fungsi awal dari wilayah sepadan bantaran sungai itu kan untuk konservasi jadi lahan harus hijau…

Selengkapnya

Kordinator Judi Online Togel Up Ditangkap di Bekasi

Kepolisian Sektor (Polsek) Bekasi Kota bekerja sama dengan Polres Metro Bekasi Kota menangkap satu orang tersangka koordinator judi togel online berinisial JJS (42) pada Selasa (23/8/2022). Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing Andari mengatakan, JJS ditangkap di wilayah Jakasampurna, Bekasi Barat, berikut dengan barang bukti dua buah ponsel dan sejumlah uang tunai….

Selengkapnya

Marching Band Tunanetra Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi Meriahkan Upacara 17 Agustus di Kemensos

Kelompok drumben tunanetra dari Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi ikut memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) di kompleks Kantor Kementerian Sosial, Jakarta, Rabu, 17 Agustus 2022. Anggota kelompok drumben tunanetra dari Sentra Terpadu Pangudi Luhur (STPL) Bekasi tampil pada upacara peringatan HUT RI setelah selama dua tahun mereka tidak bisa ikut memeriahkan…

Selengkapnya

Portina Kabupaten Bekasi Gelar Lomba Olahraga Tradisional

Persatuan Olahraga Tradisional Indonesia (Portina) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat menggelar eksebisi sekaligus lomba olahraga tradisional dari berbagai nomor cabang olahraga untuk memperingati HUT RI Ke-77. Menurut Ketua umum Portina Kabupaten Bekasi Ibnu Hidayat, nomor cabang olahraga tradisional yang diperlombakan pada tahun ini meliputi egrang, ketapel, terompah panjang, lari balok serta sumpitan. “Eksebisi olahraga tradisional tahun…

Selengkapnya

Kinerja Baik, H. Apud Syaefudin Dilantik Kembali Sebagai Ketua DPW GMDM Kab. Bekasi

SINGKAP NEWS – Berpusat di Universitas Muhammadiyah Cirebon, Sabtu 20 Agustus 2022 dilaksanakan giat pelantikan DPW GMDM Kabupaten/Kota se- Jawa barat periode 2022-2027. Salah satu Ketua perwakilan Kabupaten Bekasi tampak hadir dalam prosesi pelantikan tersebut. Yakni H. Apud Syaefudin, ternyata bukan hanya hadir. Akan tetapi dirinya ikut dilantik kembali untuk ke dua kalinya (2 Periode)…

Selengkapnya

Na’as! Tenggelam Di Danau Serapan, Balita Tewas Tak Terselamatkan!

Bekasi – Seorang anak dibawah umur tewas tenggelam di Danau Resapan Perumahan. anak tersebut berinisial AIF (5th), saat bermain ia diduga tercebur ke danau Perumahan Karang Anyar, Desa Karang Anyar, Kecamatan Karang Bahagia, Bekasi Jawabarat, Jumat, 19/08/2022. Pihak Kepolisian Sektor Cikarang Kota pun dengan sigap bergegas mendatangi lokasi setelah mendapatkan laporan dari masyarakat setempat dan melakukan Olah TKP (Tempat Kejadian Perkara)….

Selengkapnya

Memenuhi Undangan, SMSI Hadir Memeriahkan Perayaan HUT ke 77 RI di Dewan Pers

SINGKAP NEWS | JAKARTA – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) hadir memenuhi undangan, dalam rangka perayaan HUT ke 77 RI yang dilaksanakan di Gedung Dewan Pers, Jalan Kebon Sirih No. 32-34 Jakarta, Jumat (19/08/2022) pagi. Tahun ini, tema yang diusung pada perayaan HUT ke 77 RI adalah “Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat” Tampak hadir…

Selengkapnya

Sekitar 70 Padepokan Pencak Silat Ramaikan Gelaran Ibing Pencug 1000 Jawara

SingkapNews.Com – Pemerintah Kabupaten Bekasi menggelar Ibing Pencug 1000 Jawara yang diikuti sekitar 70 padepokan pencak silat dari berbagai wilayah di Kabupaten Bekasi. Kegiatan tersebut dihadirkan dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Bekasi Ke-72 dan HUT RI ke-77 yang berlangsung di Plaza Pemda, Cikarang Pusat, pada Jumat (19/8/22) sore. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bekasi Dedy…

Selengkapnya

Ridwan Kamil Restui Perubahan Nama Jalan Cikarang-Cibarusah menjadi Jalan KH Ma’mun Nawawi

Penggantian nama Jalan Cikarang-Cibarusah kini tinggal menunggu waktu. Rencananya, nama Jalan Cikarang-Cibarusah akan diganti menjadi Jalan KH Ma’mun Nawawi, seorang tokoh masyarakat asal Cibarusah, Kabupaten Bekasi. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bekasi Dedy Supriyadi menuturkan bahwa Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi tengah melakukan sejumlah tahapan untuk dapat mengganti nama jalan Cikarang-Cibarusah tersebut. Sebagai langkah awal, Pemkab Bekasi…

Selengkapnya
error: