
Kapolres Metro Bekasi Pimpin Konferensi Pers Kasus Terkait Pengeroyokan dan Penganiayaan yang Mengakibatkan Kematian di Babelan Bekasi
SINGKAP NEWS | Kabupaten Bekasi – Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol. Mustofa memimpin konferensi pers di Gedung Promoter Polres Metro Bekasi, Selasa (28/1/2025). Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Metro Bekasi didepan media mengungkapkan kasus terkait insiden pengeroyokan dan penganiayaan yang menyebabkan kematian terjadi di Kampung Pulo Timaha, Desa Babelan Kota, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi. Pada hari…