Merasa Terbebani, Penerima Manfaat Program Rutilahu Diminta Siapkan Uang 7 Juta Rupiah

Ilustrasi/Detikcom SINGKAP NEWS | KAB BEKASI– Program Rutilahu di desa Kedung Pengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, dikeluhkan penerima manfaat. Pasalnya ketika pengecekan data kelangkapan, penerima manfaat disinyalir di bebankan uang swadaya sebesar 7 juta rupiah dengan alibi guna salah satu kelengkapan persyaratan. Hal tersebut dikatakan beberapa orang penerima manfaat, menurutnya dirinya sangat keberatan saat dibebankan…

Selengkapnya

Rakernas MOI se-Indonesia Dukung Pemindahan IKN ke Kalimantan 

SINGKAP NEWS | KALTIM– Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Media Online Indonesia (MOI) se-Indonesia yang diselenggarakan sejak tanggal 22-24 Maret 2022 mendukung pemindahan Ibukota Indonesia Baru (IKN) ke Kalimantan. Dukungan ini disampaikan Ketua Umum MOI Rudi Sembiring Meliala saat menyampaikan pidato di Rakenas MOI. “Kami memberikan dukungan penuh kepada pemerintah untuk memindahkan Ibukota negara baru ke…

Selengkapnya

Puskesmas Muaragembong Kunjungi Gibran Si Pemakan Kertas & Styrofoam

SINGKAP NEWS | KAB BEKASI– Kepala Puskesmas Muaragembong Rahmat didampingi Dokter dan petugas gizi serta Bidan Desa, kunjungi rumah Gibran bocah Fenomenal berusia 3 tahun warga kp Bulak Sukadana RT 02 Rw 05 Desa Jayasakti Kecamatan Muaragembong yang sebelumnya Viral di Media sosial. Selain mengunjungi, Puskesmas juga sudah berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Bekasi (Dinkes)…

Selengkapnya

Konser Tak Berizin Dan Melanggar Prokes, Kafe Gladiator Bekasi Disegel Satpol PP

SINGKAP NEWS – BEKASI – Kafe dan Studio Gladiator milik salah satu personel Band Kudeta diwilayah Galaxy, Bekasi Selatan, disegel oleh Satpol PP Kota Bekasi pada Senin Malam, 21 Maret 2022. Penyegelan ini diakibatkan adanya pelanggaran prokes dalam sebuah konser musik bertema “Solidaritas Untuk Jrx” yang digelar pada Minggu, (20/03/2022) malam lalu. Cakrabarani, Gitaris Band Kudeta dan Pemiliki kafe tersebut mengatakan bahwa…

Selengkapnya

Takjub Dengan UNIGA, Ini Kata Bupati Garut

SINGKAP NEWS | GARUT– Mesjid Al-Hamdani di Resmikan Oleh Bupati Garut, H. Rudy Gunawan, S.H,. M.H., MP pada Senin (21/3/2022) di Kampus 4 Universitas Garut, Jl. Terusan Pahlawan No.115, Sukagalih, Tarogong Kidul, Garut. Dalam sambutannya, Bupati Garut merasa takjub dengan sistem dan manajemen UNIGA, “Tidak bisa dibayangkan jika Garut tidak memiliki Universitas Garut, mungkin masyarakat…

Selengkapnya

Duh, Bocah Umur 3 Tahun Gemar Makan Sandal & Kertas

SINGKAP NEWS | KAB BEKASI– Sejatinya seusia masa kekanak kanakan umumnya memakan bubur dan nasi lauk pauk, namun berbanding lain, Gibran bocah laki laki usia 3 tahun keseharian nya gemar memakan sandal dan kertas sehingga menjadi sorotan. Diketahui Gibran bocah si pemakan kertas ini anak pertama dari pasangan Ihwan (45) dan ipit (34) warga kampung…

Selengkapnya

MI ATTAQWA 37 WATES OPEN DONASI

OPEN DONASI Gedung Sekolah Madrasah Ibtidaiyah At-Taqwa 37 Wates Terkena Musibah. Atap Sekolah menjadi korban Bencana Angin Kencang yang terjadi di hampir seluruh wilayah Kecamatan Babelan Beberapa Minggu Lalu.   Karena Musibah tersebut, kini Siswa-siswi MI At-taqwa 37 Wates pun harus merasakan pahitnya belajar tanpa atap Sekolah.   Mari Berdonasi untuk Gedung Sekolah yang harus…

Selengkapnya

Miris..!! RSUD Cabangbungin Tolak Pasien Bisul? Yanmas: kita udah kasih edukasi ke pasien

SINGKAP NEWS I KAB BEKASI – Aksi menohok dilakukan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cabang Bungin, Kabupaten Bekasi. Baru-baru ini, Warga Desa Setialaksana, Kecamatan Cabangbungin, Anjang menyebutkan menjadi orang yang tidak mendapatkan pelayanan sebagai pasien. Terdapat infeksi (bisul, red) dibagian pahanya, Anjang ingin ditangani oleh pihak RSUD. Namun, lanjut dia, pihaknya ditolak dengan alasan ketidakadaannya…

Selengkapnya

Komunitas Bushcraft and Survival laksanakan OUTING BUSHCRAFT BY THE RIVER di Taman Hati Kali Cikarang

  SINGKAP NEWS | KAB BEKASI– IBSB (Indonesian Bushcraft and Survival Brotherhood) sebagai komunitas para penggiat Bushcraft and Survival (BS) yang beranggotakan para penggiat BS hampir dari seluruh Indonesia bahkan ada yang dari mancanegara berkumpul dan melaksanakan OUTING BUSHCRAFT BY THE RIVER di Taman Hati Kali Cikarang, Sabtu – Minggu 19-20 Maret 2022. Irawan Wahyudi…

Selengkapnya
error: